Friday, July 18.
  • Breaking News

    Cara Membuat Intro dan Outro Video Di Android Dengan Mudah

    ad728
    Hello guys,  kali ini saya akan membahas cara membuat intro atau pun outro di video khususnya untuk video youtube kalian.
    Karna intro video  merupakan hal yang penting agar viewer atau penonton video kalian tertarik untuk melihat seberapa keren video kalian.


    Disini yang kalian butuh kan hanyalah 2 aplikasi saja. 







    Setelah kalian download kedua aplikasi diatas.  Kalian instal dulu Firefox browser kalian. 

    Setelah terinstal kalian buka website melalu browser Firefox tersebut yaitu www.panzoid.com

    Nanti akan muncul tampilan seperti dibawah ini:
    Screenshot_2018-03-03-10-42-55-944_org.mozilla.firefox


    Setelah itu kalian pilih clipmaker, 
    Setelah mengklik clipmaker akan muncul tampilan seperti ini lanjut kalian pilih more creations yang paling bawah:

    Screenshot_2018-03-03-10-44-55-966_org.mozilla.firefox

    Setelah mengklik more creations akan banyak kumpulan intro video yang bagus bagus tinggal kalian pilih salah satu di antaranya :






    Screenshot_2018-03-03-10-46-20-797_org.mozilla.firefox

    Setelah terpilih kalian klik open clip maker seperti gambar di bawah ini :
    Screenshot_2018-03-03-10-47-53-957_org.mozilla.firefox


    Lalu kalian play agar lagu di intro terdengar,  jika lagu menurut kalian sudah cocok dengan apa yang kalian suka kalian pilih gambar kubus seperti di bawah ini:
    Screenshot_2018-03-03-10-49-46-202_org.mozilla.firefox



    Setelah kalian mengklik gambar kubus,  cari tulisan name: text atau name :template lalu kalian ubah text tersebut sesuai nama yang kalian suka atau sesuai nama chennel youtube kalian:

    Screenshot_2018-03-03-10-51-03-744_org.mozilla.firefox

    Jika sudah di ubah kalian pilih gambar download seperti gambar di bawah ini:

    Screenshot_2018-03-03-10-51-55-995_org.mozilla.firefox

    Lalu langsung saja pilih start video render:

    Screenshot_2018-03-03-10-52-54-473_org.mozilla.firefox

    Tunggu hingga selesai merender, setelah selesai lalu klik download your video render:

    Screenshot_2018-03-03-11-11-31-078_org.mozilla.firefox


    Setelah terdownload kalian play video kalian jika saat di play tidak ada suaranya atau tidak muncul gambarnya, kalian bisa meng convert video intro kalian tadi dengan memasang video converter yang sudah di download di atas.


    Setelah terpasang kalian pilih saja pojok kiri atas seperti gambar di bawah ini.
    Screenshot_2018-03-03-11-03-57-848_jaineel.videoconvertor


    Lalu kalian convert video kalian yang tidak ada suaranya atau tidak ada lagunya tadi ke format Mp4. 

    Screenshot_2018-03-03-11-06-27-083_jaineel.videoconvertor

    Setelah terconvert coba kalian play, 
    Sekian tutorial dari Iyay Pruductions,  jika ingin lebih jelasnya lagi kalian bisa melihat video nya di bawah ini :
    Video Tutorial Membuat Intro Video Di Android

    Terima kasih.

    No comments

    Post Top Ad

    Post Bottom Ad